Search

Ini Komunikasi Terakhir Bayu si Penghadang Bomber dengan Baby Margaretha

Baby Margaretha pun memanjatkan doa terbaiknya untuk mendiang Bayu yang merelakan nyawanya demi menghadang teroris. Yang pasti, dirinya dan orang-orang terdekat Bayu merasa sangat bangga bisa mengenal Bayu.

"InsyaAllah diterima Tuhan, semoga untuk keluarganya diberi ketabahan, nggak ada yang perlu disesalkan. Ini suatu kebanggaan buat keluarga dan teman-teman semua karena sudah berani mengorbankan nyawanya untuk orang-orang lain," kata Baby Margaretha.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/showbiz/read/3526557/ini-komunikasi-terakhir-bayu-si-penghadang-bomber-dengan-baby-margaretha

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Ini Komunikasi Terakhir Bayu si Penghadang Bomber dengan Baby Margaretha"

Post a Comment

Powered by Blogger.