Search

Jelang Nikah, Sonam Kapoor Mulai Lakukan Ritual Calon Pengantin

Liputan6.com, Mumbai:Sonam Kapoor akan resmi menikah dengan Anand Ahuja, 8 Mei 2018. Hanya tinggal menghitung jam, pernikahan Sonam Kapoor dan Anand Ahuja digelar dengan nuansa tradisional India.

Menjelang hari bahagia itu, Sonam Kapoor sibuk menjalani berbagai ritual menjadi calon pengantin. Salah satunya, melukis mehendi di tangan.

Lewat akun Instagram @bridaltoday.in, kesibukan calon pengantin Sonam Kapoor diperlihatkan. Bahkan, pesta sebelum pernikahan juga dilangsungkan.

Dengan memakai pakaian tradisional India, sari, Sonam Kapoor tertawa saat kedua tangannya dan kakinya dilukis dengan menggunakan mehendi.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/showbiz/read/3509873/jelang-nikah-sonam-kapoor-mulai-lakukan-ritual-calon-pengantin

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Jelang Nikah, Sonam Kapoor Mulai Lakukan Ritual Calon Pengantin"

Post a Comment

Powered by Blogger.