Liputan6.com, Jakarta Rezky Aditya terhitung artis yang sangat tertutup perihal asmara. Setelah putus dari Irish Bella, dua tahun lalu, pria 33 tahun itu tak pernah terlihat bersama wanita lain, sampai akhirnya tersebar foto dirinya dengan seorang wanita bernama, Razer Patricia.
Ditemui di acara ulang tahun anak Nia Ramadhani, Magika Zalardi Bakrie, di Fairmount, Senayan, Jakarta Pusat, Sabtu (12/5/2018) siang, Rezky Aditya nampak menggandeng Razer Patricia.
Mengenakan baju dengan warna yang sama, hitam, Rezky Aditya nampak mesra menggandeng Razer. Tapi sayangnya saat ditanya perihal kekasih barunya, Rezky Aditya enggan menjawabnya.
"Sorry yah buru-buru. Kapan-kapan saja," ujar Rezky Aditya yang juga sempat digosipkan punya hubungan asmara dengan Agnez Monica.
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/showbiz/read/3523054/rezky-aditya-gandeng-kekasih-baru-di-ultah-anak-nia-ramadhani
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Rayakan Ultah Perkawinan Ke-8, Irwansyah - Zaskia Sungkar Ditagih AnakLiputan6.com, Jakarta - Usia pernikahan Irwansyah dan Zaskia Sungkar sudah genap delapan tahun. Kedu… Read More...
Ingin Jadi Penghapal Al-Qur'an, Vebby Palwinta Terbantu dengan Hal IniLiputan6.com, Jakarta Semenjak memutuskan untuk hijrah pada awal tahun 2108 lalu, Vebby Palwinta sem… Read More...
Cut Meyriska Akan Segera Menikah dengan Roger Danuarta?Liputan6.com, Jakarta - Cut Meyriska dan Roger Danuarta dikabarkan tengah menjalin asmara. Beberapa … Read More...
Kekasih Pamer Foto Ciuman, Mike Lewis: Don't ForgetLiputan6.com, Jakarta - Hubungan asmara yang terjalin antara Mike Lewis dan kekasihnya, Janisaa Prad… Read More...
VIDEO: Lady Gaga Maki Donald Trump di Tengah KonserLiputan6.com, Jakarta Lady Gaga memaki Donald Trump di tengah pertunjukannya. Ia memprotes shutdown … Read More...
0 Response to "Rezky Aditya Gandeng Kekasih Baru di Ultah Anak Nia Ramadhani"
Post a Comment