Liputan6.com, London: Meghan Markle dan Pangeran Harry dari Inggris baru saja menikah, 19 Mei 2018 di di St George Chapel di Windsor Castle.
Meghan Markle dan Pangeran Harry sukses tampil memesona di pernikahannya yang disaksikan keluarga kerabat, serta jutaan pasang mata dari seluruh dunia.
Setelah menikah, Pangeran Harry dan Meghan Markle mendapatkan gelar bangsawan, Duke of Sussex dan Duchess of Sussex. Gelar tersebut akan diberikan secara langsung oleh Ratu Elizabeth II.
Setelah menikah, biasanya pasangan pengantin baru akan melaksanakan bulan madu. Namun hal itu tampaknya belum dilakukan Pangeran Harry dan Meghan Markle.
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/showbiz/read/3536015/tak-bulan-madu-pangeran-harry-dan-meghan-markle-tunaikan-tugas-baru
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
3 Aksi Sosial yang Pernah Dilakukan Melanie SubonoLiputan6.com, Jakarta - Melanie Subono mengunggah sebuah momen haru pada Jumat (16/8/2019). Lewat ak… Read More...
L Hengkang dari Woollim Entertainment, Bagaimana Nasib Infinite?Liputan6.com, Seoul - Kim Myungsoo, atau yang lebih dikenal publik dengan nama L Infinite mengumumka… Read More...
Roger Danuarta Dinilai Lebih Tampan dan Menggoda Setelah MenikahLiputan6.com, Jakarta - Roger Danuarta dan Cut Meyriska telah resmi menjadi sepasang suami istri. Ke… Read More...
Dorong Barbel 400 Kilogram, Deddy Corbuzier Tak Bisa Jalan 2 HariLiputan6.com, Jakarta - Di luar kesibukannya sebagai pembawa acara, Deddy Corbuzier mengisi waktunya… Read More...
4 Prestasi Niki Zefanya, Penyanyi Lagu Indonesia Raya di Amerika SerikatLiputan6.com, Jakarta - Penyanyi Niki Zefanya membuat bangga masyarakat Indonesia. Bertepatan dengan… Read More...
0 Response to "Tak Bulan Madu, Pangeran Harry dan Meghan Markle Tunaikan Tugas Baru"
Post a Comment