Search

Tiga Tahun Tak Bicara, Indro Damaikan Kasino dan Dono di Pasar

Liputan6.com, Jakarta - Warkop DKI selama ini dikenal sebagai grup lawak yang sangat kompak. Berawal dari pembawa acara radio, nama mereka akhirnya melejit lewat film komedi slapstick perdana mereka pada tahun 1979 berjudul, Mana Tahan.

Namun perjalanan karier mereka bukan tanpa masalah. Indro salah satu personil Warkop DKI yang masih hidup, menceritakan tentang Kasino dan Dono yang sempat tak bertegur sama selama 3 tahun.

"Tahun 1988 sampai tahun 1990. Mas Dono sama Kasino diam-diaman. Lama ya tiga tahun, enggak boleh untuk dicontoh ini ya! Mereka diam-diaman dan enggak ada yang tahu soal itu, dan nggak ada tahu satu pun," kata Indro saat ziarah kubur ke makam Dono di TPU Tanah Kusir, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan, Senin (7/5/2018).

Selama tiga tahun tersebut, Warkop DKI sempat vakum. Jengah dengan keadaan tersebut, Indro mencoba mendamaikan keduanya agar bisa kembali rukun.

Dapat Julukan Body Goals, Begini 5 Pose Sensual Shandy Aulia

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/showbiz/read/3507700/tiga-tahun-tak-bicara-indro-damaikan-kasino-dan-dono-di-pasar

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Tiga Tahun Tak Bicara, Indro Damaikan Kasino dan Dono di Pasar"

Post a Comment

Powered by Blogger.