Search

Setelah Tik Tok, Bowo Alpenliebe Ingin Main Sinetron

Liputan6.com, Jakarta - Kepopuleran Bowo Alpenliebe melalui aplikasi Tik Tok tak lagi terbantahkan. Saat ini, Bowo Alpenliebe menjadi idola baru remaja di era milenial.

Kepopuleran Bowo Alpenliebe membawanya untuk memasuki panggung hiburan Indonesia. Jika semula tampil melalui aplikasi Tik Tok, kini wajahnya bisa dengan mudah disaksikan di televisi.

Bowo Alpenliebe laris manis menjadi bintang tamu di sejumlah variety show. Program infotainment di layar kaca mengangkatnya sebagai pemberitaan.

Atas kesuksesan yang diraihnya itu, Bowo Alpenliebe menyadari jika semua datang berkat dukungan fans.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/showbiz/read/3580767/setelah-tik-tok-bowo-alpenliebe-ingin-main-sinetron

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Setelah Tik Tok, Bowo Alpenliebe Ingin Main Sinetron"

Post a Comment

Powered by Blogger.