Tak hanya itu, masih banyak lagi unggahan Robby yang menyindir seseorang tersebut. Banyak yang menduga unggahan Robby itu ditujukan untuk Roy Kiyoshi, sebab ada salah satu unggahan percakapan dalam akun instagram @lambe_turah menyindir Roy yang memilih operasi plastik dibanding menjalani syuting.
Memang terlihat beberapa foto Roy yang tengah berbaring di sebuah rumah sakit, wajah Roy dikelilingi perban putih, wajahnya pun terlihat bengkak. Namun belum diketahui pasti apakah Roy Kiyoshi memang melakukan operasi wajah atau tidak. (Eko Huda S/Dream.co.id)
https://www.liputan6.com/showbiz/read/3616408/ini-bukti-roy-kiyoshi-dan-robby-purba-berseteruBagikan Berita Ini
0 Response to "Ini Bukti Roy Kiyoshi dan Robby Purba Berseteru?"
Post a Comment