Liputan6.com, Jakarta - Epik High diberitakan hengkang dari agensi yang menaunginya selama tujuh tahun terakhir, YG Entertainment. Kabar ini telah dibenarkan oleh perwakilan agensi yang bersangkutan.
Setelah melalui diskusi yang cukup panjang, grup hip hop beranggotakan tiga orang ini memutuskan untuk tak memperpanjang kontrak kerja mereka dengan YG Entertainment.
"Kontrak mereka dengan YG Entertainment telah berakhir. YG dan Epik High sepakat untuk tak memperpanjang kontrak," ujar salah satu perwakilan agensi, seperti dilansir Soompi, Selasa (2/10/2018).
Sebagai salam perpisahan, YG Entertainment berharap agar karier Epik High bisa terus menanjak meski berada di agensi berbeda. YG pun sangat mengapresiasi kinerja grup yang digawangi Tablo ini dalam bermusik.
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/showbiz/read/3658262/epik-high-hengkang-dari-yg-entertainment
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Urus Anak Tanpa Babysitter, Nabila Syakieb Kerepotan?Liputan6.com, Jakarta - Memiliki seorang anak, Nabila Syakieb mulai jarang terlihat di layar kaca. R… Read More...
Sinopsis Sinetron SCTV Anak Langit Episode Jumat 5 Oktober 2018: Andra Berusaha Hibur TariLiputan6.com, Jakarta Adegan Anak Langit malam ini, di basecamp Rainbow, semua pada nonton lipu… Read More...
Cerita Hidup Rudi Wowor, Aktor yang Juga Penari Flamenco dan Mahir Beberapa Bahasa AsingIa mengawali karier di dunia hiburan sejak 1970-an. Rudy Wowor membintangi sejumlah film, seperti Im… Read More...
Via Vallen Nyanyikan Lagu Blackpink Versi Koplo, Cocok Tidak?Warganet sendiri, banyak yang memuji langkah Via Vallen menyanyikan lagu ini."Wah liriknya rapet2 gi… Read More...
Mengintip Kehadiran Spider-Man di Pengujung Film VenomLiputan6.com, Jakarta - Kritik pedas yang menghujani film Venom, tak seharusnya menyurutkan para pen… Read More...
0 Response to "Epik High Hengkang dari YG Entertainment"
Post a Comment