Liputan6.com, Jakarta - Ihsan Tarore, juara ajang pencarian bakat menyanyi Indonesian Idol 2006, baru saja merilis single baru. Lagu baru Ihsan Tarore ini berjudul "Terikat".
Ini menjadi pembuktian Ihsan Tarore bahwa dirinya masih eksis di dunia tarik suara. Ihsan Tarore merilis lagu tersebut di bawah naungan label baru, AFE Records. Ihsan Tarore sempat juga menyanyikan musik dangdut.
Kabar baik tersebut disampaikan Ihsan Tarore langsung dalam acara launching video klip single tersebut sekaligus menggelar syukuran bersama anak-anak yatim piatu di kawasan Cipete, Jakarta Selatan.
"Di tahun 2018 ini, Alhamdulillah dikasih kesempatan lagi berkarya mengeluarkan single sekaligus peluncuran video klip. Judulnya Terikat," kata Ihsan Tarore di temui di kawasan Cipete, Jakarta Selatan, Minggu (7/10/2018).
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/showbiz/read/3662350/ihsan-tarore-eksis-lagi-di-musik-pop
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Dituding Hamil di Luar Nikah, Cleo Eks JKT48 Angkat BicaraLiputan6.com, Jakarta - Beberapa waktu lalu, Cleopatra Djapri alias Cleo eks JKT48, sempat menjadi p… Read More...
Live Streaming SCTV Sinetron Cinta Suci Episode Rabu 6 Maret 2019Liputan6.com, Jakarta Cinta Suci malam ini kembali menyajikan kisah drama yang bikin baper.
Sinetron… Read More...
Sinopsis Sinetron SCTV Cinta Suci Episode Rabu 6 Maret 2019: Suci Dianiaya PremanLiputan6.com, Jakarta Apa yang diceritakan Cinta Suci malam ini? Cleo sengaja mengajak Marcell jalan… Read More...
Kenal Selama 9 Tahun, Ashanty Belajar Hal Baik Ini dari AnangLiputan6.com, Jakarta - Sejak berumah tangga, Ashanty dan Anang Hermansyah jarang diterpa … Read More...
Denny Sumargo Sempat Peluk Anak DJ Verny Saat Tes DNALiputan6.com, Jakarta Denny Sumargo telah menjalani tes DNA untuk mengetahui apakah anak yang dilahi… Read More...
0 Response to "Ihsan Tarore Eksis Lagi di Musik Pop"
Post a Comment