Search

Makin Dekat Waktu Persalinan Istri, Ricky Harun Belum Siapkan Nama untuk Bayi

Ricky Harun dan Herfiza Novianti sebelumnya telah dikaruniai dua orang anak, yaitu Mikaila Akyza Pratama, dan Athaya Akyza Pratama. Belum lahir anak ketiganya, Ricky Harun sudah menegaskan bahwa dirinya siap apabila nanti dirinya masih diberikan rezeki untuk kembali mendapatkan anak.

"Ya sebanyak-banyaknyalah, ya sedikasihnya lah. Kan sekarang sudah tiga, ya sudah tiga aja dulu. entar kalau dikasih lagi ya entar empat, kalau dikasih lagi ya lima," tutur Ricky Harun.

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/showbiz/read/3678463/makin-dekat-waktu-persalinan-istri-ricky-harun-belum-siapkan-nama-untuk-bayi

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Makin Dekat Waktu Persalinan Istri, Ricky Harun Belum Siapkan Nama untuk Bayi"

Post a Comment

Powered by Blogger.