Search

Sinopsis Sinetron SCTV Cinta Karena Cinta Episode Jumat 9 Agustus 2019: Kehilangan Jejak Mirza dan Ivan

Liputan6.com, Jakarta Sinetron Cinta Karena Cinta ditayangkan kembali, Jumat malam ini. Ivan tiba di dekat pertarungan Mirza dan penculik. Dia langsung mengambil HP dan menghubungi Raisa. Dan, Raisa yang ada di dalam mobilnya menuju jalan pulang ke rumahnya tampak kesal menerima telpon Ivan. 

Mirza dan Ivan masih berteriak-teriak memanggil Jenar. Di sisi lain danau, dalam kondisi tubuh yang sudah lemas dan kedinginan, Jenar muncul dari dalam danau dan terlihat berusaha keras berpegangan ke batu. Bagaimana Cinta Karena Cinta selanjutnya?

Rama dan Keisya tiba di tepi danau sambil menatap ke sekitarnya. Mereka kehilangan jejak Mirza dan Ivan. Mereka sudah cari di sekitar danau itu tapi tidak menemukan keduanya. Keisya akhirnya menelepon Mirza.

Mirza yang ada di belakang mobilnya memangku kepala Jenar yang pingsan tampak masih berusaha menyadarkan Jenar dari pingsannya. Tapi Jenar belum bangun juga.

Cinta Karena Cinta selanjutnya...

2 dari 2 halaman

Entah Ke mana

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/showbiz/read/4033986/sinopsis-sinetron-sctv-cinta-karena-cinta-episode-jumat-9-agustus-2019-kehilangan-jejak-mirza-dan-ivan

Bagikan Berita Ini

0 Response to "Sinopsis Sinetron SCTV Cinta Karena Cinta Episode Jumat 9 Agustus 2019: Kehilangan Jejak Mirza dan Ivan"

Post a Comment

Powered by Blogger.