Liputan6.com, Jakarta - Frederika Alexis Cull adalah model berkebangsaan Indonesia yang memiliki darah campuran Inggris berusia 20 tahun.
Nama Frederika Alexis Cull mendadak jadi pembahasan masyarakat Indonesia setelah menorehkan sejarah baru dalam ajang kecantikan tingkat dunia. Frederika mewakili Indonesia dalam ajang Miss Universe 2019.
Program Baper kali ini akan berbincang-bincang dengan Miss Universe Indonesia, Frederika Alexis Cull membahas prestasinya yang berhasil lolos ke Top 10 Miss Universe 2019 juga bersama Reza Ramadhansyah & Yuliana Fontaba.
Penasaran seperti apa keseruannya? Saksikan selengkapnya di channel SCTV hanya di Vidio.
Saksikan Videonya Di Bawah ini
Lihat Bincang Seru Bersama Alexis Cull Dalam Acara Bertajuk Baper
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/showbiz/read/4136111/lihat-bincang-seru-bersama-alexis-cull-dalam-acara-bertajuk-baper
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Istri Hamil Lagi, Virgoun Mulai Cari Nama untuk AnakLiputan6.com, Jakarta - Kabar gembira datang dari Virgoun. Sang istri, Inara Idola Rusli, kembali me… Read More...
Sel Kanker Menyebar, Ria Irawan Jalani RadiasiLiputan6.com, Jakarta - Sempat dinyatakan pulih, sel kanker kelenjar getah bening Ria Irawan rupanya… Read More...
Kembali Sakit karena Kanker, Ria Irawan Berusaha CeriaLiputan6.com, Jakarta - Sejak 1 September 2019, Ria Irawan kembali menjalani perawatan intensif di R… Read More...
Live Streaming SCTV Sinetron Cinta Anak Muda Episode Jumat, 6 September 2019Liputan6.com, Jakarta Sinetron Cinta Anak Muda ditayangkan setiap hari mulai pukul 18.30 WIB.
… Read More...
FOTO: 6 Tahun Pacaran, Miles Teller Nikahi Model Keleigh Sperry[unable to retrieve full-text content]
Aktor yang dikenal dengan aksinya di fil… Read More...
0 Response to "Lihat Bincang Seru Bersama Alexis Cull Dalam Acara Bertajuk Baper"
Post a Comment