Liputan6.com, Jakarta - Bukan hanya Bunga Citra Lestari yang bikin warganet iri lantaran dirangkul salah satu personel Super Junior, Siwon. Isyana Sarasvati pun tak mau ketinggalan.
Dalam unggahannya di akun Instagram Story, Senin (3/9/2018), tampak Isyana Sarasvati, Bunga Citra Lestari, dan Afgan berpose bersama Siwon Super Junior. Siwon yang berdiri di antara Isyana dan BCL itu pun meletakkan lengannya di puncak pelantun "Tetap Dalam Jiwa". Mereka sama-sama tampil di Closing Ceremony Asian Games 2018, Minggu malam lalu.
Isyana Sarasvati pun tak menyia-nyiakan kesempatan itu. Tubuh Isyana pun merapat dengan Siwon Super Junior. Keempatnya pun tersenyum ke arah kamera.
Sebelumnya, Isyana Sarasvati juga memperlihatkan kegiatannya di belakang panggung. ia sangat berterima kasih atas postingan para penggemarnya.
Super Junior menjadi salah satu pengisi closing Asian Games 2018. Personel Suju mendapat sambutan meriah dari penonton.
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/showbiz/read/3635530/dirangkul-siwon-super-junior-begini-perasaan-isyana-sarasvati
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Rayakan Natal, Angel Pieters Ogah Terima KerjaanLiputan6.com, Jakarta - Angel Pieters menjadi salah satu selebritas yang merayakan Natal. Sejak awal… Read More...
VIDEO: Jadi Santa Seksi, Blackpink Menghipnotis Penonton[unable to retrieve full-text content]
Saat konser di Jepang, Blackpink sukses … Read More...
Sosok Personel Seventeen di Mata Rizal ArmadaKetika bencana tsunami Anyer terjadi, Rizal sedang mengerjakan lagu bersama Mike. Ia pun tak sempat … Read More...
Hadiri SBS Gayo Daejun 2018, Blackpink Kenakan Baju Ratusan Juta RupiahRose mengenakan gaun putih bermotif floral yang dipadu dengan korset kulit di bagian luarnya. Gaunny… Read More...
Mukjizat Selamatkan Ifan Seventeen dari Gelombang TsunamiLiputan6.com, Jakarta - Selain anggota Seventeen, saudara kembar Ifan Seventeen, Riedhan Fajarsyah, … Read More...
0 Response to "Dirangkul Siwon Super Junior, Begini Perasaan Isyana Sarasvati"
Post a Comment