Search

Polda Jatim Beberkan 6 Artis dan Model Lain Jaringan Muncikari Prostitusi Online

Menurutnya, keenam artis dan model tersebut yang sudah ada buktinya. Mereka akan dipanggil untuk dimintai keterangan sebagai saksi dalam waktu dekat. Ini dilakukan untuk menguatkan muncikari dalam kasus prostitusi online.

"Bukti awal yang dinilai cukup untuk memintai keterangan dari kelima artis tersebut, di antaranya bukti transfer bank. Ada bukti-buktinya, di mana menguatkan bahwa prostitusi onilne ini besar," kata Luki.

Luki menyampaikan, enam artis dan Model itu teridentifikasi setelah penyidik Subdit V Siber Ditreskrimsus Polda Jatim menelusuri transaksi digital dan elektronik perbankan milik kedua tersangka mucikari TN dan ES. "Ada data enam artis dari perbankan yang kita dapatkan. Dan ini kita kembangkan terus," ujar Luki.     

Let's block ads! (Why?)

https://www.liputan6.com/showbiz/read/3868859/polda-jatim-beberkan-6-artis-dan-model-lain-jaringan-muncikari-prostitusi-online

Bagikan Berita Ini

Related Posts :

0 Response to "Polda Jatim Beberkan 6 Artis dan Model Lain Jaringan Muncikari Prostitusi Online"

Post a Comment

Powered by Blogger.