Liputan6.com, Jakarta - Sidang lanjutan kasus narkoba yang menjerat Roro Fitria kembali ditunda. Sidang yang beragendakan keterangan saksi ini ditunda dikarenakan saksi berhalangan hadir hari ini.
Ditemui seusai sidang, Roro Fitria pun sempat mengungkapkan perasaannya akan penundaan sidang hari ini.
“Alhamdulillah sidang ditunda karena saksi dari pihak kepolisian berhalangan hadir," ujar Roro Fitria, di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Kamis (12/7/2018).
Sementara, kuasa hukum Roro Fitria, Asgar H. Sjarfi S.H justru menyayangkan ditundanya sidang. Apalagi, sidang pemeriksaan saksi Roro Fitria dan Wawan berbeda hari.
Let's block ads! (Why?)
https://www.liputan6.com/showbiz/read/3587188/sidang-ditunda-begini-perasaan-roro-fitria
Bagikan Berita Ini
Related Posts :
Buka Medsos Lagi, Selena Gomez Sampaikan Pesan MenyentuhLiputan6.com, Los Angeles - Lama vakum di media sosial, penyanyi Selena Gomez akhirnya membuka … Read More...
Sinopsis Sinetron SCTV Cinta Suci Episode Selasa 15 Januari 2019: Tangis Pecah di Pemakaman FarhanLiputan6.com, Jakarta Selasa malam ini, Cinta Suci bercerita tentang Marcel yang memeluk Wahida dan … Read More...
VIDEO: Lagi, Dave Grohl Jatuh saat ManggungLiputan6.com, Jakarta Vokalis Foo Fighters, Dave Grohl jatuh saat manggung. Saat itu, Dave sedang ma… Read More...
Fatih Seferagic Bantah Mendekati Lucinta LunaLiputan6.com, Jakarta - Lucinta Luna kembali menghebohkan jagat maya. Selebritas kontroversial … Read More...
Cinta Laura Digadang-gadang Ikut Pemilihan Puteri Indonesia, Begini Jawaban IbundaLiputan6.com, Jakarta Artis Cinta Laura digadang-gadang oleh penggemarnya untuk ikut pemilihan Puter… Read More...
0 Response to "Sidang Ditunda, Begini Perasaan Roro Fitria"
Post a Comment